| Gb. Twitter Official @OneLoveBall |
||>> Cara Mengetahui Orang Yang Unfollow Akun Instagram Anda Tanpa Aplikasi
- Buka situs unfollowgram.com . Lalu Login menggunakan nama pengguna dan password Instagram anda.
Login ke Akun Instagram - Lalu ijinkan / Authorize unfollowgram untuk akun anda agar bisa di cek unfollower anda.
Ijinkan aplikasi Unfollowergram - Langkah terakhir, masukkan email anda untuk mengetahui info-info terbaru dari unfollower.
Masukkan email anda - Disini anda bisa mengetahui siapa yang unfollow anda (Who Unfollowed Me), Siapa yang tidak follback (Who Doesn't Follow Me Back), Siapa yang tidak kita follback (Who I Don't Follow Back), lalu pengikut ( Follower) dan mengikuti (Following).
Unfollowers.com
Untuk mengetahui siapa yang unfollow akun instagram kita, kita bisa mengetahuinya setelah anda login/mengijinkan aplikasi unfollowergram ini. Jadi jangan kaget kalo tiba-tiba kok gak ada yang unfollow anda.
BACA JUGA: Cara Menyimpan Gambar/Video dari Instagram
BACA JUGA: Cara Menyimpan Gambar/Video dari Instagram
||>> Cara Mengetahui Orang Yang Unfollow Akun Instagram Anda Dengan Aplikasi
- Instal aplikasi "Insta Follow For Instagram" melalui Google Play Store.

InstaFollow for Instagram on Play Store - Buka aplikasinya, lalu login dulu dengan memasukkan nama pengguna (bukan email) dan password Instagram anda lalu ijinkan aplikasinya.

Login ke akun Instagram 
Ijinkan Aplikasi - Setelah itu anda bisa mengetahui banyak info tentang akun Instagram seperti gambar dibawah ini.

@Innovatty on Instagram
Keterangan Gambar:
- Blockers : Orang yang memblokir kita (Premium, perlu bayar)
- Gained Followers : Orang yang kita follow, lalu dia follback
- Lost Follower : Orang yang Unfollow akun Instagram kita
- Non Follower : Orang yang kita follow dan dia tidak follback
- Mutual Friends ; Orang yang aktif di akun kita, seperti love, komentar,dll.
- Fans : Orang yang follow kita dan kita tidak follback
Ya senang sekali akhirnya kami bisa memberikan info yang mudah-mudahan bermanfaat untuk anda, semoga anda berhasil mengetahui siapa yang unfollow akun Instagram anda ya. Salam Kompak Selalu!
No comments:
Post a Comment