Konten Dan Seo Manakah Yang Lebih Penting Untuk Membngun Blog??.Pertanyaan seperti ini mungkin sering di kalangan blogger yang berkeinginan membangun sebuah blog untuk bisnis,yang semakin kedepan blogger tak sekedar menjadi hobi melainkan menjadi sebuah profesi yang menjanjikan jika di kelola dengan baik dan benar.
Untuk itu pentingnya kita memahami faktor-faktor yang sangat berpengaruh untuk membangun sebuah blog yang berkwalitas,dalam hal ini konten dan seo yang merupakan dua faktor penting yang wajib kita ketahui dan kita pahami jika ingin menjadi seorang blogger profesional.
Sebelum kita memutuskan mana yang lebih penting antara konten blog dan seo makan kita harus mengetahi makna dari keduanya terlebih dahulu.Agar kita tidak salah langkah dalam menerapkan dan membangun sebuah blog yang benar-benar bermanfaat,sesuai dengan tema blog yang kita usung.
Kita akan memlakukan pembahsannya di bawah ini
- Konten
Ada yang bilang konten is the king,konten adalah raja,saya rasa itu sangatlah benar karena konten adalah sesuatu yang kita sajikan atau kita tawarkan kepada pengunjung dan pembaca blog kita,jadi semakin berkwalitas dan semakin kaya informasi konten yang kita buat maka pengunjung akan semakin senang,karena di mendapatkan informasi yang selama ini dia cari .
Coba kita bayangkan jika blog tanpa konten ,maka apa yang dapat kita tawarkan kepada pembaca,karena pada hakekatnya blog merupakan sarana untuk berbagi dan mendapatkan informasi bagi para pengunjung,dan pengunjung ingin mendapatkan informasi dari internet dengan kata kunci yang mereka cari.
Contohnya;Kita melakukan optimasi seo pada suatu artikel pada blog kita,tapi kita hanya mementingkan agar blog kita bisa tampil di halaman 1 google,tanpa memberikan informasi yang lengkap dan menarik dari kata kunci tersebut,maka meskipun artikel kita bisa tampil di halaman utama google dan berhasil mendapatkan banyak pengunjung,tapi sedikit sekali page piew terhapda blog kita karena banyak pengunjung yang merasa kecewa tidak mendapatka informasi yang lengkap dan yang mereka cari.
itulah sedikit gambaran tentang konten dan perananya,untuk itu jika kita mau membangun sebuah blog,buatlah konten yang kaya informasi dan lengkap serta unik dan menarik menggunakan bahasa yang mudah di pahami,setelah itu barulah lakukan optimasi seo yang sewajarnya.
Artikel terkait : Contoh Artikel Yang Baik Untuk Membuat BLog
- Seo
Apa itu Seo ?? saya yakin sahbat sudah pada tau, seo adalah suatu teknik yang di gunakan untuk memaksimalkan atau mempermudah mesin pencari dalam menemukan konten atau blog yang kita buat sehingga bisa tampil di halaman utama search engine seperti google,yahoo,bing atau yang lainnya.
Namun banyak yang melupakan bahwa seo yang kita lakukan haruslah untuk kepentingan pembaca dan pengunjung blog bukan seo untuk kepentingan search engine belaka,karena otoritas utama kita adalah memberikan informasi kepada pengunjung sehingga mereka merasa terbantu dengan informasi yang mereka dapatkan.
Maka tanpa kita sarankanpun suatu saat dia akan bercerita pada temannya tentang blog yang memberikan informasi tersebut,secara tidak langsung mereka akan ikut mempromosikan blog kita,jika mereka merasa blog tersebut memberikan sesuatau yang bermanfaat dan mereka perlukan.
Maka dapat kita simpulkan,konten merupakan faktor utama keberhasilan untuk membangun blog,karena dengan konten yang berkwalitas kita akan lebih mudah melakukan optimasi seo di dalamnya dan dengan konten berkwalitas kita bisa mendapatkan sumber trafik tidak hanya dari search engine,tapi bisa dari social media atau yang lainnya.
Sekian dulu artikel saya kali ini tentang Manakah yang lebih penting antar konten dan seo untuk membangun blog,
Semoga bisa bermanfaat untuk kita semua.
Konten Dan Seo Manakah Yang Lebih Penting Untuk Membangun Blog
4/
5
Oleh
Unknown