Tak terasa waktu berjalan begitu cepatnya, sudah banyak cerita dan suka duka yang kita lalui dalam hidup ini
Dari anak-anak, remaja, dan hingga kini kita sudah berada di penghujung gerbang kedewasaan
Untuk itu, ayo kita tinggalkan hal-hal yang seharusnya tak kita lakukan lagi dengan umur kita yang sekarang, karena kita berpacu dengan waktu
Dan kita akan menuju umur 30-an di mana ada tanggung jawab lebih yang menanti, tentang karir, keluarga, hubungan dan tanggung jawab terhadap masa depan kita nanti
Bukan saatnya lagi untuk kita egois dan hanya mementingkan ego semata, karena ada hal yang jauh lebih penting akan kita hadapi nanti
Di mana hanya kita sendirilah yang bisa mengendalikan dan melakukannya dan diri kita sendirilah jaminan kehidupan kita nanti
Sebelum terlambat ayo kita hentikan kebiasaan-kebiasaan berikut ini :
#Stop hura-hura, mulailah bijak dalam mengelola keuangan dengan menabung dan investasi
Di umur 30-an bukan saatnya lagi kita untuk hura-hura dan menghambur-hamburkan uang, karena tak lama lagi fisik dan fikiran kita tak akan seprima dulu dan tuntutan hidup akan jauh lebih besar
Untuk itu stop menghambur-hamburkan uang dan mulailah menabung dan menyisihkan sebagian pendapatan untuk masa depan kelak
Karena bisa jadi pendapatan yang akan kita dapatkan nanti, jauh lebih kecil dari yang kita dapat sekarang,sedangkan kebutuhan pasti akan jauh lebih besar, karena ada keluarga kecil yang akan menjadi tanggung jawab kita.
Maka melakukan investasi adalah pilihan yang tepat, asalkan investasi yang kita lakukan tepat sasaran dan memiliki potensi yang bagus untuk kita kelola kedepannya
#Semua yang terjadi biarlah terjadi, stop menyesali kesalahan-kesalahan di masa lalu, karena semua itu gak ada gunanya
Semua yang terjadi biarlah terjadi,mesikpun mungkin banyak kesempatan yang kita lewatkan di masa lampau yang masih terbayang-bayang sampai sekarang dan ingin rasanya memutar waktu kembali
Meskipun berat, mulai sekarang kita harus mampu melupakan semua itu, karena semua itu hanya masa lalu, dan ada masa depan yang menanti kita
Tidak ada manusia yang tidak pernah melakukan kesalahan di masa lalunya, karena sudah kodrat manusia sebagai tempatnya salah
Hanya saja mereka mampu melupakan semua dan menjadikan masa lalunya sebagai bahan pembelajaran untuk kehidupan yang lebih baik di masa depan
Karena tidak penting siapa kita sekrang, tapi sangat penting siapa kita sepuluh tahun yang akan datang
#Be your self, stop melihat kehidupan kita dari kaca mata orang lain
Setiap orang memiliki jalan hidup dan takdirnya masing-masing yang sudah di gariskan oleh yang maha kuasa
untuk itu jadilah diri sendiri, jangan melihat kehidupan kita dari kaca mata orang lain, meskipun banyak temanmu yang sudah menikah duluan, atau banyak di antar mereka yang sudh sukses
Gak perlu galau dan tidak perlu kita banding-bandingkan karena kita bukan barang yang harus di bandingkan
Tetaplah yakin, bahwa kita memiliki jalan hidup sendiri yang sudah ALLAH siapkan buat kita yang berbeda dari mereka
Melihat kehidupan kita dari kaca mata orang lain hanya akan membuat kita tidak bersyukur atas nikmat dan kebaikan yang sudah Tuahan berikan ke pada kita
Dan membuat kita tidak punye jati diri
#Stop bertindak ceroboh, mulailah belajar bertanggung jawab, karena setiap keputusan yang kita ambil bukan hanya untuk diri kita sendiri tapi tentang keluarga dan orang-orang sekitar kita
Inagat !! setiap keputusan yang kita ambil bukan lagi menyangkut diri kita sendiri tetapi tentang keluarga dan orang-orang yang kita sayangi
Jangan sampai keputusan yang kita ambil membuat mereka sengsara dan susah, karena mereka adalah tanggung jawab kita
Fikirkan matang-matang setiap keputusan yang akan kita ambil beserta damfak positif dan negatifnya nanti
Sehingga, apapun keputusan yang kita ambil tidak akan mengecewakan orang-orang yang ada di sekitar kita kelak
#Stop gonta-ganti pekerjaan dan fokuslah pada bidang yang kita sukai
Meskipun kita punya sejuta bakat yang terpendam, yang memudahkan kita untuk mendapatkan setiap pekerjaan yang kita inginkan
gonta-ganti pekerjaan bukanlah pilihan yang bijak, karena setiap kali kita berganti pekerjaan sama saja kita mengulang dari Nol kembali
Apalagi menjelang umur 30-an, sudah saatnya kita fokus pada suatu bidang tertentu yang paling kita sukai, dan jadilah ahli di bidang tersebut agar hasilnya bisa lebih maksimal
#Gak perlu takut menyudahi pertemanan yang hanya memberikan dampak negatif terhadap diri kita
Semakin dewasa tentu kita bisa membedakan mana teman yang hanya sekedar untuk teman hura-hura dan yang mana teman sejati
gak perlu takut unuk menyudahi pertemanan dengan orang-orang yang tidak memiliki tujuan dan hanya memberikan aura negatif terhadap diri kita
karena ini bukan saatnya lagi kita berhura-hura, karena kita berpacu dengan waktu dan usia
Piihlah teman, yang bisa mengingatkan kita akan tujuan hidup dan masa depan yang menanti dan mereka yang selalu bisa mengingatkan kita dan saling membantu di kala kesulitan datang
#Stop bermalas-malasan
Bukan saatnya lagi kita bermalas-malasan dengan menonton TV seharian ataupun bangun kesiangan
ini saatnya kita berubah dan menerapkan pola hidup yang baik, karena kita sudah jauh dewasa dan banyak hal yang harus kita lakukan
Manfaatkan waktu sebaik mungkin, untuk mencari informasi dan peluang untuk memperoleh kesempatan yang lebih baik
apalgi di zaman sekarang, sangat mudah bagi kita untuk mendapatkan sumber informasi melalui internet
#Belum terlambat untuk mulai membangun bisnis sendiri
Apakah kita mau jadi karyawan seumur hidup? dan hidup dengan segala keterbatasan, pilahan ada di tangan kita
karena Tuhan tidak akan merubah nasib suatu kaum kalau kaum tersebut tidak mau merubah nasibnya sendiri
So, kesempatan terbaik untuk kita bisa merubah hidup adalah dengan membangun kerajaan bisnis kita sendiri
Karena ada peluang dan kesempatan yang luas untuk memperloleh kehidupan lebih baik di sana
Kita bisa mulai dengan bisnis menjadi reseller ataupun fatner dari orang lain jika memang kita belum mempunya modal
Atau bisa juga dengan belajar bisnis online yang terpercaya yang ada di internet
Dari anak-anak, remaja, dan hingga kini kita sudah berada di penghujung gerbang kedewasaan
Untuk itu, ayo kita tinggalkan hal-hal yang seharusnya tak kita lakukan lagi dengan umur kita yang sekarang, karena kita berpacu dengan waktu
Dan kita akan menuju umur 30-an di mana ada tanggung jawab lebih yang menanti, tentang karir, keluarga, hubungan dan tanggung jawab terhadap masa depan kita nanti
Bukan saatnya lagi untuk kita egois dan hanya mementingkan ego semata, karena ada hal yang jauh lebih penting akan kita hadapi nanti
Di mana hanya kita sendirilah yang bisa mengendalikan dan melakukannya dan diri kita sendirilah jaminan kehidupan kita nanti
Sebelum terlambat ayo kita hentikan kebiasaan-kebiasaan berikut ini :
#Stop hura-hura, mulailah bijak dalam mengelola keuangan dengan menabung dan investasi
Di umur 30-an bukan saatnya lagi kita untuk hura-hura dan menghambur-hamburkan uang, karena tak lama lagi fisik dan fikiran kita tak akan seprima dulu dan tuntutan hidup akan jauh lebih besar
Untuk itu stop menghambur-hamburkan uang dan mulailah menabung dan menyisihkan sebagian pendapatan untuk masa depan kelak
Karena bisa jadi pendapatan yang akan kita dapatkan nanti, jauh lebih kecil dari yang kita dapat sekarang,sedangkan kebutuhan pasti akan jauh lebih besar, karena ada keluarga kecil yang akan menjadi tanggung jawab kita.
Maka melakukan investasi adalah pilihan yang tepat, asalkan investasi yang kita lakukan tepat sasaran dan memiliki potensi yang bagus untuk kita kelola kedepannya
#Semua yang terjadi biarlah terjadi, stop menyesali kesalahan-kesalahan di masa lalu, karena semua itu gak ada gunanya
Semua yang terjadi biarlah terjadi,mesikpun mungkin banyak kesempatan yang kita lewatkan di masa lampau yang masih terbayang-bayang sampai sekarang dan ingin rasanya memutar waktu kembali
Meskipun berat, mulai sekarang kita harus mampu melupakan semua itu, karena semua itu hanya masa lalu, dan ada masa depan yang menanti kita
Tidak ada manusia yang tidak pernah melakukan kesalahan di masa lalunya, karena sudah kodrat manusia sebagai tempatnya salah
Hanya saja mereka mampu melupakan semua dan menjadikan masa lalunya sebagai bahan pembelajaran untuk kehidupan yang lebih baik di masa depan
Karena tidak penting siapa kita sekrang, tapi sangat penting siapa kita sepuluh tahun yang akan datang
#Be your self, stop melihat kehidupan kita dari kaca mata orang lain
Setiap orang memiliki jalan hidup dan takdirnya masing-masing yang sudah di gariskan oleh yang maha kuasa
untuk itu jadilah diri sendiri, jangan melihat kehidupan kita dari kaca mata orang lain, meskipun banyak temanmu yang sudah menikah duluan, atau banyak di antar mereka yang sudh sukses
Gak perlu galau dan tidak perlu kita banding-bandingkan karena kita bukan barang yang harus di bandingkan
Tetaplah yakin, bahwa kita memiliki jalan hidup sendiri yang sudah ALLAH siapkan buat kita yang berbeda dari mereka
Melihat kehidupan kita dari kaca mata orang lain hanya akan membuat kita tidak bersyukur atas nikmat dan kebaikan yang sudah Tuahan berikan ke pada kita
Dan membuat kita tidak punye jati diri
#Stop bertindak ceroboh, mulailah belajar bertanggung jawab, karena setiap keputusan yang kita ambil bukan hanya untuk diri kita sendiri tapi tentang keluarga dan orang-orang sekitar kita
Inagat !! setiap keputusan yang kita ambil bukan lagi menyangkut diri kita sendiri tetapi tentang keluarga dan orang-orang yang kita sayangi
Jangan sampai keputusan yang kita ambil membuat mereka sengsara dan susah, karena mereka adalah tanggung jawab kita
Fikirkan matang-matang setiap keputusan yang akan kita ambil beserta damfak positif dan negatifnya nanti
Sehingga, apapun keputusan yang kita ambil tidak akan mengecewakan orang-orang yang ada di sekitar kita kelak
#Stop gonta-ganti pekerjaan dan fokuslah pada bidang yang kita sukai
Meskipun kita punya sejuta bakat yang terpendam, yang memudahkan kita untuk mendapatkan setiap pekerjaan yang kita inginkan
gonta-ganti pekerjaan bukanlah pilihan yang bijak, karena setiap kali kita berganti pekerjaan sama saja kita mengulang dari Nol kembali
Apalagi menjelang umur 30-an, sudah saatnya kita fokus pada suatu bidang tertentu yang paling kita sukai, dan jadilah ahli di bidang tersebut agar hasilnya bisa lebih maksimal
#Gak perlu takut menyudahi pertemanan yang hanya memberikan dampak negatif terhadap diri kita
Semakin dewasa tentu kita bisa membedakan mana teman yang hanya sekedar untuk teman hura-hura dan yang mana teman sejati
gak perlu takut unuk menyudahi pertemanan dengan orang-orang yang tidak memiliki tujuan dan hanya memberikan aura negatif terhadap diri kita
karena ini bukan saatnya lagi kita berhura-hura, karena kita berpacu dengan waktu dan usia
Piihlah teman, yang bisa mengingatkan kita akan tujuan hidup dan masa depan yang menanti dan mereka yang selalu bisa mengingatkan kita dan saling membantu di kala kesulitan datang
#Stop bermalas-malasan
Bukan saatnya lagi kita bermalas-malasan dengan menonton TV seharian ataupun bangun kesiangan
ini saatnya kita berubah dan menerapkan pola hidup yang baik, karena kita sudah jauh dewasa dan banyak hal yang harus kita lakukan
Manfaatkan waktu sebaik mungkin, untuk mencari informasi dan peluang untuk memperoleh kesempatan yang lebih baik
apalgi di zaman sekarang, sangat mudah bagi kita untuk mendapatkan sumber informasi melalui internet
#Belum terlambat untuk mulai membangun bisnis sendiri
Apakah kita mau jadi karyawan seumur hidup? dan hidup dengan segala keterbatasan, pilahan ada di tangan kita
karena Tuhan tidak akan merubah nasib suatu kaum kalau kaum tersebut tidak mau merubah nasibnya sendiri
So, kesempatan terbaik untuk kita bisa merubah hidup adalah dengan membangun kerajaan bisnis kita sendiri
Karena ada peluang dan kesempatan yang luas untuk memperloleh kehidupan lebih baik di sana
Kita bisa mulai dengan bisnis menjadi reseller ataupun fatner dari orang lain jika memang kita belum mempunya modal
Atau bisa juga dengan belajar bisnis online yang terpercaya yang ada di internet
Jangan Lakukan Hal Ini Lagi Ketika Umur Kita Sudah Beranjak 30-an, Berjanjilah Pada Diri Sendiri !!
4/
5
Oleh
Unknown